Sebenarnya tips yang baik untuk memelihara perangkat tersebut sangatlah mudah,namun kebanyakan para pengguna hendphone tidak memperhatikan tata cara yang baik dan benar untuk merawatnya,baiklah pada artikel kali ini saya akan membagikan sedikit tips cara merawat charger biar rada-rada awet.Pengalaman saya,saya sudah beberapa kali memiliki hanphone bahkan sampai puluhan,dari pertama saya beli kalau tidak salah saya punya hp dari tahun 2000-an.Pertama kali saya punya hp,kalu saja sobat pingin tahu nih saya kasih daftarnya,namun ini hanya berbagi pengalaman atau info bukan untuk menyombongkan diri,karena sipat sombong itu sangatlah di benci oleh Allah.
Baiklah nih saya kasih tahu,tahun 2000 saya punya hp,Siemen c25,c45,c55,motorola yang jadul C261,V70SOLD,Nokia,sony erycsson,02 Window mobile,bahkan saya sempat punya Nokia yang ada antenenya,bahkan saya sekarang masih pakai hp jadul yaitu Nokia 1108.dan untuk hp china-nya saya punya,Cross AA70 sampai sekarang masih ada.
Nah dari semua itu saya Alhamdulillah tidak pernah ganti charger.Pingin tahu resepnya cara merawat charger handphone biar awet?.oh ya biar percaya saya kasih poto koleksi hp saya namun sebagian sudah pada mati,tapi saya bukan tukang counter.coba sobat lihat gambar di bawah.
Koleksi hp jadul,sebagian mati |
Dan yang gambar di bawah Yang sekarang saya pakai.
Hp yang saya pakai |
Cra menggulung kabel charger yang salah. Cara menggulung kabel Charger yang baik dan benar Menyimpan kabel perangkat handphone di rumah yang baik dan benar.Maaf potonya jungkir balik.
Keterangan:
Pada gambar no 1 di atas adalah cara yang salah,karena kabel di dalang pembungkusnya hanyalah selembaranh kabel serabut yang mudah putus,jadi kalau menggulungnya terlalu kencang maka serabut tersebut secara perlahan-lahan akan putus satu persatu.
Pada gambar no 2 di atas adalah cara menggulung kabel yang baik dan benar,cara ini tidak akan membuat kabel tersebut tidak terlalu kencang tertarik oleh tekanan gulungan.
Dan yang terakhir cara menyimpan charger atau handsfree yang baik dan benar sewaktu tidak di pakai dan menyimpannya di rumah yaitu dengan cara menggantungkannya pada paku atau apa saja yang kira-kira bisa untuk menggantungkannya.nah itulah pengalaman saya cara merawat charger,handsfree dan perangkat yang ada pada hp semoga bermanfaat.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar