Text Berjalan adalah salah satu Gadget menarik di Blogg, karena pengunjung bisa lebih mudah membaca tulisan singkat yang anda pasang.
Saya menggunkan tulisan berjalan untuk pesan singkat yang saya sampaikan kepada pengunjung. Hal ini saya gunakan jika terdapat banyak Link download yang rusak, atau informasi penting mengenai Blogg saya.
Berikut ini adalah Cara Membuat Text Berjalan Di Blogg ;
1. Login ke Blogger
2. Klik Tata Letak kemudian Tambah Gadget
3. Lalu pilih HTML/Java Script
4. Masukan Code Script dibawah ini;
-Text Berjalan ke kiri
<marquee direction="left" scrollamount="1" align="center">Contoh Tulisan Berjalan</marquee>
Contoh :
-----------------------------------------------------------------------------------------
Keterangan :
-Direction=" left/right/up/down" : Mengatur arah jalan teks.
-Scrollamount= "angka " : mengatur kecepatan gerakan dalam pixel, semakin besar angka semakin cepat gerakannya.
-Ganti tulisan Contoh Tulisan Berjalan dengan tulisan sesuai keinginan anda.
Dengan memasang gadget ini pengunjung akan membaca pesan singkat yang kita berikan.
Semoga " Cara Membuat Text Berjalan Di Blogg " dapat bermanfaat bagi anda.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar