Jika sebelumnya saya telah memposting HP Android murah [30 Oktober 2012], kini saya akan mengupdate list HP Android murah yang tentunya disesuaikan dengan budget kalian semua. Cekidot..
1. Samsung Galaxy Chat
Dengan harga yang diberikan sekitar 1.200.000-1.300.000 kamu bisa memiliki hp Android besutan Samsung dengan qwerty keyboardnya. Spesifikasi yang di tawarkan antara lain : Kamera 2 MP, OS Android 4.0.3 (Ice Cream Sandwich), RAM 512 Mb, Bluetooth 3.0, dan CPU 850 Mhz.
2. Motorola Fire XT 530
Hp yang satu ini di bandrol tidak jauh beda dengan Galaxy Chat, yaitu berkisar antara 1.900.000-1.300.000, perangkat android ini di bekali dengan fitur Kamera 5 MP, RAM 512 Mb, Kamera depan, OS Android Ginger Bread, dan CPU 800 Mhz.
3. IMO S79 Ecplorer
Melirik ke hp lokal yaitu ada IMO S79, hp terjangkau dengan bandrol hanya berkisar antara 680.000-750.000 ini memiliki kemampuan Kamera 2 MP, RAM 512 Mb, Kamera sekunder, OS Android Ginger Bread, dan berbagai multimedia lainnya.
Itulah, tiga Handphone Android yang mungkin bisa menjadi pilihan kalian untuk membeli sesuai dengan budget masing-masing :D
Tidak ada komentar:
Posting Komentar