Selasa, 03 April 2012

PROPOSAL JITUT


PROPOSAL
PEMBANGUNAN
JARINGAN IRIGASI PERDESAAN

 DESA TAMBAHARJO KECAMATAN ADIMULYO
KABUPATEN KEBUMEN PROVINSI JAWA TENGAH
Disusun oleh:
KELOMPOK TANI
“GOTONG ROYONG”
DESA TAMBAHARJO KEC. ADIMULYO KAB. KEBUMEN
TAHUN ANGGARAN 2012

No         :         12/GR/I/2012                                       Tambaharjo, 30 Januari 2012
Lamp.    :         1 bendel
Hal         :         Permohonan Bantuan Dana
                        Pembangunan Jaringan Irigasi Perdesaan

Kepada:
Yth. Dirjen Prasarana & Sarana Pertanian
d.a. Direktur Pengelolaan Air Irigasi (PAI)
di    
         JAKARTA
         
Dengan Hormat,
Berdasarkan musyawarah Kelompok Tani “Gotong Royong” dan warga desa Tambaharjo Kecamatan Adimulyo Kabupaten Kebumen pada tanggal 4 Januari 2012 yang merencanakan kegiatan pembangunan sarana pertanian berupa saluran pengairan/irigasi, maka dengan ini kami mengajukan bantuan dana pembangunan tersebut kepada Direktur Pengelolaan Air Irigasi (PAI) sebesar Rp. 100.000.000,00 (seratus juta rupiah).


Sebagai bahan pertimbangan, bersama ini kami lampirkan:
1.      RUKK (Rencana Usulan Kegiatan Kelompok)
2.      Susunan Pengurus dan Anggota
3.      Foto-foto rencana lokasi saluran irigasi
Besar harapan kami Permohonan ini dapat terkabul, atas terkabulnya Permohonan ini sebelumnya kami haturkan terima kasih.


Kepala Desa Tambaharjo



Drs. MAHDI


Camat
Kecamatan Adimulyo




.........
Pembina
NIP. ...............







Mengetahui,
Kepala UPT Distannak Wilayah .............




.......
NIP. ........
Ketua Kelompok Tani
“GOTONG ROYONG”



H. BASIR


PPL
Kecamatan Adimulyo




...................
NIP.........
Kepala Dinas Pertanian dan Peternakan
Kabupaten Kebumen




..............................
Pembina TK I
NIP. .................

PROPOSAL KEGIATAN

A.      Latar Belakang
Lahan pertanian adalah salah satu hal yang sangat penting sebagai ujung tombak penghasil makanan pokok negara dan salah satu bagian dari sumber penghasilan masyarakat desa di Kabupaten Kebumen khususnya Desa Tambaharjo, di mana sebagian besar tanah Desa Tambaharjo adalah lahan pertanian dengan luas areal persawahan 150 ha.
Sarana perairan yang memadai adalah salah satu bagian yang sangat penting agar air yang ada untuk mengairi persawahan tidak terbuang sia-sia dan diharapkan bisa menata lingkungan pertanian tampak rapi, serta dapat memperlancar akses air yang baik dan efisien, dalam hal ini pembangunan sarana irigasi sangatlah diperlukan.
Antusias masyarakat cukup tinggi untuk dapat mewujudkan pembangunan tersebut, hal ini terbukti dengan partisipasi masyarakat baik berupa material maupun tenaga untuk mewujudkan kegiatan tersebut.

B.       Manfaat
1.      Meningkatkan kualitas air irigasi.
2.      Meningkatkan debit air irigasi.
3.      Menjaga kehilangan air irigasi akibat kebocoran.
4.      Mengatur dan memudahkan kebutuhan air.

C.      Lokasi
Lokasi pembangunan saluran irigasi adalah di Desa Tambaharjo, Kecamatan Adimulyo Kabupaten Kebumen.

D.      Pembiayaan
Pelaksanakan kegiatan pembangunan saluran irigasi tersebut menghabiskan biaya sebesar Rp. 100.000.000,00 (seratus juta rupiah) dan dana tersebut kami harapkan dari bantuan pemerintah pusat.

E.       Penutup
Agar kegiatan Pembangunan Saluran irigasi tersebut  dapat terwujud, diperlukan keseriusan semua pihak dalam mengelola dan melaksanakan kegiatan tersebut.
Evaluiasi dan dorongan dari pihak luar Kelompok Tani “Gotong Royong” kami perhatikan sebagai langkah strategis untuk mencapai kesuksesan.
Adanya bantuan dana pembangunan saluran irigasi ini akan membantu mengatasi kekurangan air pada perawatan setelah tanam sehingga mendatangkan keuntungan bagi anggota Kelompok Tani “Gotong Royong”.
Kemudian atas terkabulnya permohonan ini dan kepercayaan yang diberikan kepada kami tak lupa kami menghaturkan banyak terima kasih.
 











Tambaharjo, 30 Januari 2012

Ketua Kelompok Tani
“GOTONG ROYONG”


H. BASIR

DAFTAR USULAN PEMBANGUAN
JARINGAN IRIGASI PERDESAAN


Tambaharjo, 30 Januari 2012

Ketua Kelompok Tani
“GOTONG ROYONG”


 H. BASIR

 RENCANA USULAN KEGIATAN KELOMPOK
(RUKK)

Tambaharjo, 30 Januari 2012

Ketua Kelompok Tani
“GOTONG ROYONG”

   

H. BASIR

SUSUNAN PENGURUS DAN ANGGOTA
KELOMPOK TANI “GOTONG ROYONG”
DESA TAMBAHARJO KECAMATAN ADIMULYO KABUPATEN KEBUMEN
PERIODE TAHUN 2010-2015

1.      Ketua                                                      :        H. Basir
2.      Sekretaris                                                :        Yahyo
3.      Bendahara                                               :        Rinoto
4.      Seksi produksi                                         :        Mundiri
5.      Seksi penyimpanan/gudang                    :        Munjadi
6.      Seksi pengendalian hama                        :        Rusmadi
7.      Seksi pemasaran                                      :        Sukardi
8.      Anggota
a.       Suratno
b.      Muhtasar
c.       Kamaludin
d.      Warodi
e.       Mukhroni
f.       Muslih
g.      Surip Hadi
h.      Tamrin
i.        Tasiman
j.        Rusmadi
k.      Asmungi
l.        Sukardi
m.    Saeful Hadi
n.      Paryanto
o.      Darmin

Tambaharjo, 30 Januari 2012

Ketua Kelompok Tani
“GOTONG ROYONG”

H. BASIR


FOTO CALON LOKASI
PEMBANGUNAN JARINGAN IRIGASI PERDESAAN
 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar